Rabu, 21 September 2011
INOVASI TEKNOLOGI UNTUK MEMPERBAIKI KUALITAS TANAMAN JERUK
Teknik top working sudah banyak dipraktekan pada beberapa jenis komoditi buah-buahan sebagai upaya memperbaiki kualitas tanaman maupun penyeraganan varietas, termasuk pada komoditi jeruk. Teknik top working dapat diterapkan untuk mengganti suatu varietas tanaman dengan varietas lain yang dapat menghasilkan buah lebih berkualitas dan bernilai ekonomi tinggi tanpa harus membongkar/mematikan tanaman yang sudah ada. Tanaman yang sudah ada dimanfaatkan sebagai batang bawah, sehingga dapat mepercepat pertumbuhan dan masa juvenile tanaman.
Kamis, 15 September 2011
KAJI TINDAK AGRIBISNIS SPESIFIK LOKALITA BAGI TIM PENYULUH LAPANGAN (TPL)
Dalam rangka mewujudkan tujuan P3TIP/FEATI diperlukan dukungan penyuluh pertanian yang mampu menjadi fasilitator FMA.
Kemampuan penyuluh pertanian dalam memfasilitasi pengembangan agribisnis di kelompok pembelajaran FMA masih perlu ditingkatkan.
Peningkatan kapasitas penyuluh melalui metodologi yang mudah dipahami dan diterapkan, salah satu metode yang dapat digunakan adalah “kaji tindak agribisnis spesifik lokalita”.
Rabu, 07 September 2011
METODE PENYULUHAN PERTANIAN DI DINAS
Ceramah
4.1.1 Pengertian
Ceramah adalah suatu pertemuan untuk menyampaikan informasi sebanyak-banyaknya dalam waktu relatif cepat dan biasanya dilakukan oleh kontak tani-nelayan, pemimpin pemuda tani dan demonstrator.
4.1.1 Pengertian
Ceramah adalah suatu pertemuan untuk menyampaikan informasi sebanyak-banyaknya dalam waktu relatif cepat dan biasanya dilakukan oleh kontak tani-nelayan, pemimpin pemuda tani dan demonstrator.
Langganan:
Postingan (Atom)